Hari ini, dilaksanakan perayaan ulang tahun bagi karyawan/karyawati RS Karanggede Sisma Medika yang berulang tahun pada bulan Agustus.
Hal ini dilakukan untuk senantiasa meningkatkan semangat kekeluargaan diantara semua karyawan RSKG.
Berikut beberapa cuplikan dari perayaan ulang tahun karyawan/karyawati RSGK di bulan Agustus: