Open/Close Menu Ramah perilaku kami, Santun budaya kami, Sungguh-sungguh cara kerja kami
stroke

Stroke terjadi ketika aliran darah ke otak terganggu dan berhenti sehingga nutrisi dan oksigen tidak mengalir ke jaringan otak. Tanpa keduanya, sel dalam otak mati satu per satu dalam hitungan menit. Stroke terjadi secara mendadak, serius dan butuh penanganan segera. Semakin cepat penanganan dilakukan, semakin minim kerusakan yang dapat terjadi. Terdapat 2 jenis stroke, yang…

Hipertensi atau darah tinggi merupakan penyakit dimana arteri atau pembuluh darah mengalami penyempitan sehingga tekanan darah pada pembuluh naik. Dalam jangka waktu panjang, darah tinggi dapat menyebabkan penyakit lain seperti penyakit jantung. Penyakit darah tinggi merupakan salah satu penyakit kronik. Awalnya penyakit ini hanya menyerang orang tua usia lanjut dan termasuk penyakit degeneratif. Namun seiring…

Selamat Hari Bidan Nasional

Hari Bidan Nasional diperingati setiap tanggal 24 Juni. Pada tahun 2021 ini, Hari Bidan Nasional masih berlangsung di tengah pandemi Covid-19. Hari Bidan Nasional diperingati diperingati untuk menggalang persatuan dan persaudaraan antarsesama bidan dan membina pengetahuan dan keterampilan anggota profesi kebidanan. Selain itu, Hari Bidan nasional juga memiliki tujuan seperti membantu pemerintah dalam pembangunan nasional…

Pengumuman Peniadaan Jam Kunjungan Pasien

Pengumuman Peniadaan Jam Kunjungan Pasien Sebagai upaya meningkatkan kewaspadaan & mengantisipasi penyebaran virus Covid-19, Selama pandemi Covid-19 jam kunjung pasien di RS Karanggede Sisma Medika “DITIADAKAN” Kasus Covid-19 di Indonesia melonjak, menyusul varian baru virus Covid-19 yang semakin menyebar dan lebih menular. Tetap patuhi Protokol Kesehatan dan Terapkan 5 M. Memakai masker Mencuci tangan Menjauhi…

Lowongan Kerja Kasir Rumah Sakit

Dibutuhkan Segera !! Saat ini Rumah Sakit Karanggede Sisma Medika di wilayah Boyolali Utara sedang membuka lowongan pekerjaan bagian Kasir Front Office dengan syarat ketentuan tertera di gambar berikut. Bagi yang tertarik bisa mengirim CV melalui Email ke rs_karanggede@sismamedika.com cc arief_almer@yahoo.co.id dengan subyek Nama_posisi yang dilamar_alamat_no hp. Info lebih lanjut silahkan hubungi ke telp (0298)…

Kenali Gejala Umum Covid-19

Kasus Covid-19 di Indonesia semakin melonjak, menyusul varian baru virus corona yang semakin menyebar. Masyarakat harus semakin waspada untuk terus mematuhi Protokol Kesehatan dan kenali gejala umum Covid-19 varian Alpha, Beta dan Delta digambar berikut !! Jika anda atau orang terdekat mengalami gejala seperti di dalam slide tersebut, segera periksakan “Deteksi Lebih Dini” dengan Swab…

Mulai pakai dua masker

  Mulai Pakai 2 Masker !! Kasus Covid-19 di Indonesia melonjak, menyusul varian baru virus Covid-19 yang semakin menyebar dan lebih menular. Masyarakat harus semakin waspada, tetap patuhi Protokol Kesehatan dan Terapkan 5 M. Memakai masker Mencuci tangan Menjauhi kerumunan Menjaga jarak Mengurangi mobilitas Pakai Maksermu !!

Ayo Bersama Cegah Penularan Covid19

Dengan lonjakan kasus Covid-19, penting untuk kembali mengingat protokol kesehatan yang perlu kita terapkan secara lebih ketat demi menghindari penularan yang lebih luas. Mari Bersama Cegah Penularan Covid-19 dengan patuhi Protokol Kesahatan : AMAN : Memakai masker dengan benar Mencuci tangan Menjaga jarak   IMUN : Aktivitas fisik secara teratur Konsumsi makanan gizi seimbang Tidur…

Kamis (10/6/21), RS Karanggede Sisma Medika menerima kunjungan tim pelayanan kesehatan dari Dinas Kesehatan Kabupaten Boyolali. Kunjungan ini terkait evaluasi pelayanan IGD, Ponek , laboratorium, farmasi, Rontgen dan BDRS (Bank Darah Rumah Sakit).  

usia senja

Salah satu penyakit degeneratif yang sering terjadi pada orang tua berusia senja yakni Multiple Sclerosis. Multiple sclerosis atau MS adalah penyakit kronis yang berhubungan dengan sistem saraf pusat. Seseorang yang mengidap multiple sclerosis mengalami keadaan dimana sistem imun menyerang myelin, lapisan pelindung dari serabut saraf. Penyebab dari mengapa sistem imun menyerang myelin sendiri belum diketahui…

Page 1 of 21 2

© 2022 - RS Karanggede support by PT. PMI

Telepon Kami       (029) 8610600